1. Inilah sel sperma di tuba fallopi, ia menyimpan karakter DNA
2. ketika sel telur di serang sama jutaan sperma
3. saluran tuba fallopi yang berbentuk seperti lembaran kelopak bunga yang melambai-lambai.
4. jutaan sel sperma berebut berusaha menembus ke dalam inti sel telur, tampak dalam gambar bahwa kedua sel sperma mengalami pengikisan dan berada dalam ambang kematiannya.
5. rupanya kita sedang melihat sang juara disini
6. sel sperma pemenang telah berhasil sampai di inti sel telur dan siap meneruskan misi berikutnya yaitu mengaktifkan protokol embrio.
7. sel sperma pemenang sesudah antara 5 hingga 6 hari di dalam sel telur, telah bermutasi menjadi blastokista dan mulai bergerak dengan tujuan akhir di dinding rahim.
8. embrio telah melekat di dinding rahim dan segera memulai misi selanjutnya yaitu pembentukan janin.
9. pembentukan sel-sel baru dalam sebuah embrio segera terjadi berlipat dalam kurun yang sangat cepat , tampak dalam gambar adalah organ yang pertama kali dibentuk yaitu rangkaian otak janin.
10. jaringan otak telah terbentuk dengan sempurna dan segera dibungkus kembali.Pages: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10sumber
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori gambar
dengan judul Proses terbentuknya manusia, dari pembuahan hingga kelahiran. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://haddistra.blogspot.com/2016/06/proses-terbentuknya-manusia-dari.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown -
Selasa, 21 Juni 2016
Belum ada komentar untuk "Proses terbentuknya manusia, dari pembuahan hingga kelahiran"
Posting Komentar